PC Gaming 3 Jutaan Bisa Main Valorant dan GTA V dengan Grafik Memukau, Ini Komponennya

PC Gaming 3 Jutaan Bisa Main Game Valorant dan GTA V
Sumber :
  • id.pinterest.com

  1. Tampilan estetik dengan casing berwarna putih dan sentuhan LED
  2. Pendingin prosesor yang efektif dengan indikator suhu
  3. Kapasitas RAM 16GB yang cukup untuk multitasking
  4. Kombinasi SSD dan HDD untuk kecepatan dan kapasitas penyimpanan
  5. Power supply berkualitas yang mendukung upgrade di masa depan
Layar Lega Budget Terjaga! 5 Rekomendasi Tablet Gaming Terbaik 2025 dengan Harga 2-5 Jutaan

Meski menggunakan beberapa komponen bekas, PC ini sangat layak untuk kebutuhan gaming sehari-hari.

Konsumsi daya juga relatif terkendali, dengan penggunaan maksimal sekitar 260 watt dan idle sekitar 70 watt.

Butuh Tablet Bertenaga Tapi Budget Minim? 4 Rekomendasi Ini Wajib Masuk Wishlist

Untuk streaming, PC ini masih mampu menangani game-game ringan, meskipun tidak disarankan untuk streaming game-game berat seperti GTA V atau Cyberpunk yang membutuhkan resource CPU dan RAM lebih besar.*