7 Laptop 7 Jutaan Terbaik 2025 untuk Gaming dan Editing, Spek Dewa

MSI Modern 14C12M
Sumber :
  • id.pinterest.com

Advan Work Plus Core i5 ditenagai prosesor Intel Core i5 1235U generasi ke-12 dengan RAM 16GB dan SSD 512GB. Laptop ini mampu merender video 4K 60 FPS berdurasi 2 menit 7 detik dalam waktu 17 menit.

Asus Gaming V16, Laptop Gaming Ringan dengan Desain Simpel untuk Gamers yang Butuh Performa Tinggi

Untuk gaming, laptop ini bisa menjalankan game Valorant di 1080p low dengan frame rate 90-130 FPS. Advan Work Plus Core i5 dibandrol dengan harga mulai Rp7,6 juta.

Lenovo IdeaPad Slim 3i

Lenovo IdeaPad Slim 3i hadir dengan prosesor Intel Core i5 12450H 8 Core 12 thread, RAM 8GB LPDDR5, dan penyimpanan 512GB SSD. Laptop ini mampu merender video 5 menit 1080p 30 FPS dalam waktu 3 menit 14 detik.

3 Rekomendasi Tablet Mini 8 Inci untuk Mobilitas Tinggi, Nyaman Dibawa Kemana-mana

Untuk gaming, laptop ini bisa menjalankan Valorant dengan rata-rata 193 FPS di resolusi Full HD medium. Lenovo IdeaPad Slim 3i dijual dengan harga mulai Rp7,9 juta.*