Xiaomi Pad 7 Resmi Meluncur dengan Fitur Keren dan Harga Bersahabat
Senin, 10 Februari 2025 - 19:07 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
VIVATechno – Xiaomi kembali menghadirkan tablet premium dengan spesifikasi mumpuni melalui Xiaomi Pad 7. Tablet ini hadir dengan pembaruan signifikan dari pendahulunya, terutama pada performa dan tampilan.
Performa Maksimal dengan Snapdragon 7+
Peningkatan terbesar dari tablet ini adalah penggunaan prosesor Snapdragon 7 plus gen 3.
Baca Juga :
Infinix Note 50x 5G: Smartphone Canggih dengan Chipset MediaTek Dimensity 7300 Debut 27 Maret 2025
Dikutip dari kanal YouTube Sillycorn, "ini ditenagai oleh prosesor Snapdragon 7 plus gen 3, ia memiliki RAM lpddr 5x 8GB dan Anda mendapatkan penyimpanan ufs 3.1 di varian dasar dan penyimpanan ufs 4.0 di varian 256 GB yang luar biasa."
Layar Premium untuk Produktivitas
Baca Juga :
Oppo A5 Pro 4G dan 5G: Smartphone Tangguh dengan Performa Bertenaga dan Harga Terjangkau
Xiaomi Pad 7
Photo :
- id.pinterest.com
Halaman Selanjutnya
Xiaomi Pad 7 menghadirkan layar berukuran 11,2 inci dengan resolusi 3.2K. Layar ini dilengkapi dengan fitur Dolby Vision dan HDR10.