Perbandingan Tablet Infinix XPad dan Advan V8, Mana yang Lebih Layak Dibeli

Advan V8
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno – Tablet merupakan perangkat elektronik yang semakin diminati konsumen untuk berbagai kebutuhan.

Acer Aspire Lite 14 Tampil Beda dengan Warna Magical Color, Laptop Stylish yang Tetap Tangguh untuk Kerja Harian

Dalam lanskap persaingan tablet kelas menengah, dua merek tanah air baru-baru ini membuat geger pasar dengan hadirnya model terbaru mereka: Advan V8 dan Infinix XPad.

Kedua tablet ini memiliki spesifikasi yang menarik dengan harga yang kompetitif.

Asus Vivobook A1504VAP Lawan Tangguh Deadline Tugas Kuliah, Laptop Ringkas dengan Performa Maksimal

Berdasarkan review mendalam dari kanal YouTube Aaistudio gadget, kedua tablet ini memiliki keunggulan tersendiri yang patut dipertimbangkan para konsumen.

Dari segi desain, Advan V8 terlihat lebih kompak dan ringan dibandingkan Infinix XPad.

Asus ROG Strix XG32WCS Bikin Game Jadi Nyata, Monitor Gaming Super Lebar dengan Visual Memukau

Dilengkapi dengan layar 8,4 inci, Advan V8 memiliki kerapatan piksel sebesar 283 PPI, sedikit lebih tajam dibandingkan Infinix Expert yang memiliki layar mendekati 11 inci dengan kerapatan 207 PPI.

Performa kedua tablet ini menggunakan prosesor MediaTek Helio G99 dengan variasi RAM dan penyimpanan internal yang berbeda.

Halaman Selanjutnya
img_title