Bocoran Lengkap iPhone SE 4, Dari Desain hingga Jadwal Rilisnya

iPhone SE 4
Sumber :
  • Pinterest

VIVATechno – Berdasarkan bocoran terbaru, desain iPhone SE 4 terlihat sangat mirip dengan iPhone XR.

ASUS Zenbook 14 OLED AMD Ryzen AI, Laptop Tipis Bertenaga Bikin Produktivitas Meningkat

Dengan bezel yang cukup tebal dan notch di bagian atas layar, desain ini memberikan kesan klasik namun tetap modern.

Dilansir channel YouTube iamcherish Apple Pro, menyebutkan bahwa salah satu fitur yang paling menonjol adalah penggunaan single-lens kamera belakang, mirip seperti pendahulunya.

Rekomendasi 5 Laptop Premium 2025 dengan Performa Tinggi Menjadikan Pekerjaan Berat Terasa Ringan

Meskipun begitu, ukuran sensor kamera utama dikabarkan akan lebih besar, sehingga kualitas foto dan video diharapkan akan meningkat signifikan.

Dari segi layar, iPhone SE 4 diprediksi akan menggunakan panel OLED dengan ukuran 6,1 inci, sama seperti iPhone 14.

Sebelum Beli! Pahami Kelebihan dan Kekurangan Kompor Induksi yang Harus Kamu Tahu

Namun, refresh rate layar masih terbatas pada 60Hz. Meskipun begitu, kualitas warna dan kontras layar dijamin akan sangat baik.

Salah satu peningkatan paling signifikan pada iPhone SE 4 adalah penggunaan chipset terbaru.

Halaman Selanjutnya
img_title