Butuh Tablet Windows? Advan Evo-X 16 Bawa Layar 16 Inch dan Intel Core i3, Flesksibel dan Ngebut untuk Kerja!
Selasa, 1 Juli 2025 - 10:19 WIB
Sumber :
- advan.id
VIVATechno – Tablet Windows dengan layar besar memang selalu menjadi incaran. Apalagi kalau harganya terjangkau dan fiturnya lengkap.
Advan Evo-X 16 hadir dengan spesifikasi yang menggiurkan. Layar 16 inci dan harga sekitar 7 jutaan membuatnya layak diperhitungkan.
Penasaran dengan tablet murah yang satu ini? Mari kita kupas tuntas kemampuannya.
Spesifikasi yang Bikin Penasaran
Advan Evo-X 16
Photo :
- advan.id
Prosesor Intel Core i3 1215U menjadi jantung perangkat ini. Dengan 2 core dan 4 thread, performanya cukup untuk kebutuhan sehari-hari.
RAM 12 GB LPDDR5 dan SSD 512 GB NVMe memberikan kecepatan yang lumayan.
Halaman Selanjutnya
Storage yang besar juga memungkinkan kamu menyimpan banyak file.