Samsung Galaxy Tab S10 FE: Tablet Stylus Keren Buat Mahasiswa yang Nggak Bikin Kantong Jebol
Senin, 30 Juni 2025 - 19:52 WIB
Sumber :
Stylus Gratis untuk Kreativitas
Yang bikin tablet ini istimewa adalah stylus yang sudah include.
Kamu bisa menggambar, mencatat, atau edit foto dengan mudah. Fitur ini sangat berguna untuk mahasiswa yang suka corat-coret atau pekerja kreatif.
Kamera Cukup untuk Video Call
Kamera belakang 13 MP dan depan 12 MP memadai untuk keperluan video call dan foto sehari-hari.
Kamera depan punya sudut lebar yang bagus untuk selfie grup atau video conference.
Baca Juga :
Tablet Baru Redmi Pad 2 Menggebrak Pasar! Baterai 9000 mAh Bikin Lupa Charger Berhari-hari
Samsung Galaxy Tab S10 FE adalah pilihan tepat untuk kamu yang butuh tablet serbaguna dengan harga terjangkau.
Halaman Selanjutnya
Fitur lengkap dan performa yang baik membuatnya cocok untuk berbagai kebutuhan.*