Laptop 5 Juta Bisa Gaming, SPC Life 5 vs Infinix B15 Mana yang Lebih Baik?
Kamis, 26 Juni 2025 - 21:13 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
VIVATechno – Laptop gaming dengan budget 5 juta? Banyak yang skeptis dengan kemampuan laptop di harga segini. Namun, perkembangan teknologi terbaru membuktikan sebaliknya.
SPC Life 5 dan Infinix B15 menjadi bukti nyata bahwa laptop murah bisa berperforma tinggi.
Kedua laptop lokal ini menawarkan spesifikasi yang mengejutkan untuk kelasnya.
Perbandingan performa gaming antara keduanya cukup menarik untuk dibahas. Mari kita lihat mana yang lebih unggul dalam berbagai aspek.
Performa Gaming: Siapa Juara?
SPC Life 5
Photo :
- -
Baca Juga :
Duel Tablet 2 Jutaan! Infinix XPad vs Lenovo Xiaoxin Pad 2024, Mana yang Lebih Worth It Buat Mahasiswa?
SPC Life 5 ditenagai prosesor Intel Core i5 12450H yang cukup gahar.
Halaman Selanjutnya
Laptop ini mampu menjalankan Valorant dengan rata-rata 160 FPS yang sangat impresif.