Dua Laptop Lokal Ini Berani Tantang Brand Global, Harga Cuma 7 Jutaan

Advan WorkPlus
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno – Persaingan pasar laptop di Indonesia semakin menarik dengan hadirnya dua pemain lokal, Advan dan Axioo, yang menawarkan spesifikasi tinggi dengan harga terjangkau di kisaran 7 jutaan.

5 Laptop Gaming Budget 4 hingga 5 Jutaan dengan Performa Mumpuni untuk Gaming Ringan

Advan Workplus

Advan Workplus hadir dengan prosesor AMD Ryzen 5 6600H, RAM 16GB LPDDR5, dan layar Full HD yang tajam. Bobot laptop ini hanya 1,3 kg, menjadikannya ideal untuk mobilitas tinggi.

Cara Menyelamatkan Smartphone yang Terkena Air: Panduan Lengkapnya di Sini

"Main game kayak Genshin masih bisa, masih lancar. Asal jangan disetting ketinggian ya, apalagi game triple A," ungkap David dari Gadgetin dalam video reviewnya.

Sebagai brand yang selama ini dikenal dengan smartphone, Advan membuktikan keseriusannya di pasar laptop. Workplus dijual dengan harga Rp7.100.000 dan telah terjual belasan ribu unit di marketplace resmi.

Acer Swift 14 AI, Laptop Tipis Dilengkapi Kecerdasan Buatan

Axioo Hype 5 AMD 

 

Halaman Selanjutnya
img_title