Tren Tablet 2025: Apa yang Perlu Kamu Ketahui Sebelum Membeli?
Minggu, 1 Juni 2025 - 17:15 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Tablet Wi-Fi only umumnya lebih murah dan cocok untuk pengguna yang selalu dekat dengan hotspot.
Sementara itu, tablet dengan konektivitas seluler memberikan kemudahan akses internet di mana saja. Kamu tidak perlu repot mencari jaringan Wi-Fi atau menggunakan hotspot smartphone.
Baca Juga :
Perbandingan Chuwi Hi10 Max vs Advan Evo X13, Mana yang Lebih Cocok untuk Kantong Mahasiswa
Rekomendasi Tablet
Photo :
- id.pinterest.com
2. Kompatibilitas dengan Aksesori Produktivitas
Baca Juga :
Laptop Terlalu Berat? Coba 5 Tablet Windows Ini yang Bisa Gantikan Laptop Kesayangan Kamu
Tablet modern 2025 sudah sangat kompatibel dengan berbagai aksesori produktivitas. Keyboard dan mouse dapat dengan mudah dihubungkan via USB atau Bluetooth.
"Pada dasarnya semua device Android pada dasarnya itu bisa menggunakan keyboard dan Mouse yang sama dengan yang dipakai di PC atau laptop," reviewer kanal YouTube Jagat Review.
Halaman Selanjutnya
Tablet kelas premium bahkan dilengkapi dengan keyboard khusus yang memiliki touchpad.