5 Rekomendasi Dispenser Galon Bawah Terbaik dan Termurah Tahun 2024
Selasa, 31 Desember 2024 - 20:50 WIB
Sumber :
3. Mito MD-666
Dengan desain yang minimalis dan warna hitam yang elegan, Mito MD-666 memberikan kesan mewah pada ruangan.
Fitur-fitur seperti pengaturan suhu yang fleksibel dan kapasitas tangki yang besar membuat dispenser ini sangat fungsional.
4. Sanken HWD-C523 IC
Salah satu keunggulan dari Sanken HWD-C523IC adalah teknologi Z5 yang mampu menyedot air hingga habis, sehingga meminimalkan pemborosan air.
Selain itu, dispenser ini juga dilengkapi dengan fitur anti bakteri dan mampu mendinginkan air dengan cepat.
5. Modena Water Dispenser DD 7301 L
Halaman Selanjutnya
Bagi Anda yang mencari dispenser dengan kualitas premium, Modena Water Dispenser DD 7301 L bisa menjadi pilihan yang tepat.