Samsung 315L Refrigerator BMF, Kulkas dengan Kesegaran Lebih Lama, Hemat Energi, dan Desain Elegan

Samsung 315L Refrigerator BMF, Kulkas Bottom Mount Freezer
Sumber :
  • samsung.com

Digital Inverter: Hemat Energi dan Tahan Lama

Galaxy AI Semakin Luas! Samsung Buka Beta One UI 7 untuk Lebih Banyak Perangkat

Samsung 315L Refrigerator BMF, Kulkas Bottom Mount Freezer

Photo :
  • samsung.com

Lemari es ini dilengkapi dengan kompresor Digital Inverter yang secara otomatis menyesuaikan kecepatan berdasarkan kebutuhan pendinginan dalam lima tingkat.

Samsung Galaxy A06 5G Rilis di Indonesia! RAM 12GB, Dimensity 6300, Harga 2 Jutaan!

Hal ini menghasilkan penggunaan energi yang lebih efisien, suara yang lebih minim, dan mengurangi keausan untuk kinerja yang lebih tahan lama.

Kompresor ini bahkan telah dijamin memiliki masa pakai 21 tahun oleh VDE, lembaga sertifikasi terkemuka di Eropa.

Galaxy S25 Series, Ciptakan Karya Visual Impresif dengan Fitur Sketch to Image Berbasis AI!

Power Deodorizer: Udara Bersih, Rasa Terjaga

Untuk menjaga kualitas udara di dalam lemari es, Samsung 315L Refrigerator BMF dilengkapi dengan Power Deodorizer.

Halaman Selanjutnya
img_title