Perbedaan Mesin Cuci Top Load, Front Load, dan Dua Tabung! Yuk Kenali Jenisnya Sebelum Beli
Sabtu, 15 Februari 2025 - 16:50 WIB
Sumber :
- Toshiba
Memiliki bukaan di bagian atas, proses mencuci, membilas, dan mengering dilakukan dalam satu tabung.
- Kelebihan
Praktis, mudah digunakan, kapasitas besar, dan harga relatif terjangkau.
- Kekurangan
Lebih berisik dan bergetar, kurang efisien dalam penggunaan air, dan tidak semua model memiliki fitur pengering.
3. Mesin Cuci Bukaan Depan (Front Loading)
Mesin Cuci Front Loading (Ilustrasi)
Photo :
Halaman Selanjutnya
- Karakteristik