Wajib Punya! Toshiba Microwave Grill MM-EG24P(BM), Solusi Praktis Memasak Sehari-hari
Sabtu, 1 Februari 2025 - 13:22 WIB
Sumber :
- Toshiba
VIVATechno – Microwave Grill MM-EG24P(BM) dari Toshiba dirancang untuk memudahkan dan mempercepat proses memasak Vivanians.
Baca Juga :
Aolon Tetra S3, Smartwatch Tangguh dengan Fitur Kesehatan Lengkap, Cocok untuk Pergelangan Tangan Besar
Dilengkapi dengan berbagai fitur canggih, microwave ini menawarkan fleksibilitas dan kemudahan penggunaan yang tak tertandingi.
- Crispy Grill Cooking
Nikmati makanan yang renyah di luar dan lembut di dalam dengan fitur grill. Grill rack yang disertakan memastikan hasil masakan yang sempurna. - Easy Defrost
Mencairkan makanan beku menjadi lebih mudah dengan fitur defrost. Vivanians dapat memilih pencairan berdasarkan berat atau waktu. - 10 Power Level
Sesuaikan tingkat daya sesuai dengan jenis makanan dan kebutuhan memasak Vivanians. - 6 Auto Menu
Dapatkan hidangan lezat dengan mudah menggunakan 6 menu otomatis yang telah diatur sebelumnya. - Versatile Cooking
Pilih dari 4 metode memasak yang berbeda untuk hasil masakan yang sesuai selera Vivanians. - One-Touch Cooking
Panaskan makanan dalam waktu singkat hanya dengan satu sentuhan tombol. - Easy to Use
Kontrol panel yang intuitif memudahkan Vivanians mengatur berbagai fitur. - Compact Size
Desain kompak dengan kapasitas 23 liter membuatnya mudah ditempatkan di dapur. - Child Lock
Tambahkan lapisan keamanan dengan fitur child lock untuk mencegah anak-anak mengoperasikan microwave secara tidak sengaja.
Spesifikasi Teknis:
- Dimensi: 485 x 392 x 293 mm
- Berat: 13 kg
- Kapasitas: 23 liter
- Daya: 800 watt
- Garansi: 10 tahun untuk motor, 2 tahun untuk sparepart