ulkas yang Bisa Kontrol Smart Home dan Bikin Es Otomatis, Harganya Bikin Melongo
Rabu, 25 Juni 2025 - 22:42 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Investasi Jangka Panjang
Dengan harga 30 juta lebih, kulkas ini investasi jangka panjang. Teknologi AI dan build quality premium bikin awet bertahun-tahun.
Garansi kompresor 20 tahun jadi jaminan kualitas. Perfect buat yang mau kulkas pintar dengan teknologi terdepan.
Samsung Bespoke AI RS90 memang kulkas masa depan dengan teknologi AI canggih. Kapasitas jumbo dan fitur smart home control jadi nilai plus.
Cocok buat keluarga besar yang tinggal di rumah modern. Investasi premium tapi sebanding dengan teknologi dan kenyamanan yang didapat.*