POCO F7 Siap Rilis Global, Termasuk di Indonesia: Ini Bocoran Spesifikasi dan Fiturnya

Poco F7 Pro
Poco F7 Pro
Sumber :
  • pinterest

VIVATechno – Setelah kesuksesan POCO F7 Pro dan POCO F7 Ultra, kini giliran POCO F7 versi reguler yang bersiap menyapa pasar global. 

Kabar terbaru menyebutkan bahwa smartphone ini telah mengantongi sertifikasi resmi di berbagai negara, termasuk Indonesia, menandakan bahwa peluncurannya tinggal menghitung hari.

POCO F7 Sudah Kantongi Sertifikasi Resmi

Berdasarkan data dari Direktorat Jenderal SDPPI Kominfo, POCO F7 tercatat dengan nomor model 25053PC47G, yang juga muncul di database NBTC Thailand. 

Ini menjadi sinyal kuat bahwa perangkat akan segera hadir di pasar Asia Tenggara, khususnya Indonesia dan Thailand.

Tak hanya itu, POCO F7 juga telah lolos sertifikasi dari:

• BIS India