Rekomendasi Smartphone Lebaran 2025, Mulai Harga 1 Jutaan Hingga Flagship

Samsung A55
Samsung A55
Sumber :
  • id.pinterest.com

- Xiaomi 14T Pro (Rp8,5 Jutaan): Performa flagship, kamera Leica.

Xiaomi 14T

Xiaomi 14T

Photo :
  • -

Rekomendasi: Xiaomi 14T Pro, dengan performa dan kamera terbaik.

9. Kategori Harga 9 Jutaan

- Sharp Aquos R9 (Rp9,5 Jutaan): Kamera Leica, bodi standar militer.

Sharp Aquos R9

Sharp Aquos R9

Photo :
  • -

- ROG Phone 9 FE (Rp9,5 Jutaan): Fitur gaming lengkap.

Rekomendasi: ROG Phone 9 FE, dengan fitur gaming terkini.

10. Kategori Harga 10-15 Jutaan

- Berbagai macam ponsel Flagship dari Samsung, Xiaomi, Oppo, Vivo, dan Iphone.

Rekomendasi: Oppo Find X8, dengan ColorOS 15 yang matang.