Vivo Tebar Diskon Lebaran 2025, Raih HP Impianmu dengan Harga Terbaik!

Vivo Y100
Sumber :
  • Pinterest

3. Vivo Y28: Baterai Jumbo, Pengisian Daya Kilat

Vivo Y28

Photo :
  • Pinterest

 

Vivo Y28, salah satu HP 2 jutaan yang patut dilirik, mengunggulkan baterai 6.000mAh dengan pengisian cepat 44W. 

Layar 6,68 inci 1.000 nits tetap nyaman digunakan di bawah sinar matahari. Ditenagai Helio G85 dan RAM 8GB, Vivo Y28 siap menemani aktivitas Anda. 

4. Vivo Y100: Tampil Unik, Fitur Canggih

Vivo Y100 menawarkan desain bodi belakang yang bisa berubah warna, layar AMOLED 120Hz, Snapdragon 685, RAM 8GB, dan pengisian cepat 80W.