Daftar 6 Smartphone Android Setara iPhone 16: Pilihan Tangguh dengan Fitur Canggih

Oppo Find X8
Sumber :

Vivo X200 Pro Mini hadir dengan layar AMOLED 6,31 inci dengan resolusi 2800 x 1260 piksel, refresh rate 120Hz, dan kecerahan puncak mencapai 4500 nits, lebih terang dibandingkan iPhone 16. 

Smartphone ini dilengkapi dengan kamera utama 50MP (ultra-wide dan telefoto) serta kamera selfie 32MP, menawarkan pengalaman fotografi yang luar biasa.

4. Xiaomi 15 Pro

Xiaomi 15 Pro hadir dengan layar AMOLED LTPO 6,73 inci, resolusi QHD+, dan refresh rate 120Hz. 

Layar ini juga lebih terang, dengan kecerahan puncak mencapai 3500 nits, lebih tinggi daripada iPhone 16 yang mencapai 2000 nits. 

Ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Elite (3nm), HP ini juga dilengkapi dengan RAM 12GB dan penyimpanan UFS 4.0. 

Xiaomi 15 Pro memiliki kamera utama 50MP dengan zoom optik 5x, dan kamera ultrawide 50MP, memberikan kualitas foto yang sangat baik.