Jangan Asal FOMO! 7 Tips Waktu yang Tepat untuk Membeli iPhone
Jumat, 6 Juni 2025 - 20:30 WIB

Sumber :
VIVATechno – iPhone menjadi ponsel yang paling banyak diminati terutama oleh Gen-Z karena menawarkan fitur menarik dan estetik.
Banyak pengeluaran terbaru dari iPhone tetnunya dengan fitur terbaru yang semakin laku di pasaran, tidak jarang banyak toko yang dipadati pengunjung saat pengeluaran terbaru dari iPhone baru dirilis.
Namun, tahuka Vivanians kapan waktu yang paling tepat membeli iPhone disaat produk ini selalu gencar menawarkan fitur terbaru?

Ilustrasi iPhone
Photo :
- -
Jika Vivanians merasa kewalahan dan bingung untuk membeli iPhone, artikel ini akan memberikan tips menarik untuk Anda.
Berikut 7 waktu yang tepat untuk membeli iPhone baru.