Yamaha XMAX Connected 250: Skutik Rasa Moge dengan Teknologi Premium

Yamaha XMAX Connected 250
Yamaha XMAX Connected 250
Sumber :
  • pinterest

Desain XMAX terbaru membawa DNA “MAX Series” yang lebih tajam dan maskulin. Lampu DRL LED-nya membuatnya tampil layaknya motor Eropa.

2. Layar TFT 4,2 Inci + LCD – Dual Display

Salah satu yang paling unik di kelasnya! Layar ganda ini menampilkan informasi navigasi, notifikasi HP, bahkan bisa terkoneksi ke aplikasi Y-Connect untuk cek data kendaraan.

3. Handling Enteng untuk Ukuran Besar

Walau terlihat besar, XMAX tetap lincah di tikungan. Posisi duduknya ergonomis, dan suspensinya mantap saat cornering maupun jalan rusak.

4. Kapasitas Tangki 13 Liter & Bagasi Luas

Jarak tempuh makin jauh tanpa sering isi ulang bensin. Bagasi cukup untuk 2 helm full face!