Masih Nyaman dan Tangguh, Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas untuk Mudik 2025
Selasa, 25 Maret 2025 - 11:36 WIB

Sumber :
- id.pinterest.com
"Mobil ini enggak rewel dan nyaman untuk perjalanan jauh," jelas Ko Lung Lung.
Toyota Innova (Bensin dan Diesel)
Toyota Innova adalah pilihan yang sangat baik untuk keluarga besar.
Innova diesel lebih irit dibandingkan versi bensin, meskipun harga untuk versi diesel sedikit lebih mahal.
"Jika Anda mencari kenyamanan dan ruang yang luas, Innova adalah pilihan yang tepat," ungkap Ko Lung Lung.
Kijang Kapsul dan Panther
Kijang Kapsul dan Panther dikenal sebagai mobil yang tahan banting dan awet.