Daftar Motor Turun Harga 2025, Selisih Hingga 10 Jutaan

Daftar Motor Bekas Turun Harga
Daftar Motor Bekas Turun Harga
Sumber :
  • Youtube Aneka Jasa Motor

Honda Genio mengalami penurunan harga yang lebih signifikan dibandingkan Honda Beat.

Untuk Genio keluaran 2019 kondisi bagus, harganya sekitar 13 juta rupiah, sedangkan kondisi biasa sekitar 11-12 juta rupiah.

Yamaha Mio Series

Mio series (M3, Gear, dll) menjadi pilihan ekonomis untuk motor matic bekas.

Untuk keluaran 2020-an, harganya mulai dari 13 juta rupiah, dengan harga akuisisi sekitar 11-14 juta rupiah tergantung kondisi.

Yamaha Vino

Yamaha Vino bisa didapatkan dengan harga tidak sampai 10 juta rupiah untuk tipe 125cc.