Cara Ampuh Amankan Akun Instagram Agar Tidak Dibajak, Ikuti Tipsnya Sebelum Terlambat!

Instagram
Sumber :
  • id.pinterest.com

Instagram

Photo :
  • id.pinterest.com

 

- Pastikan email dan nomor telepon yang terhubung dengan akun Instagram Anda masih aktif dan benar.

- Jika ada informasi yang sudah tidak valid, segera perbarui.

4. Aktifkan Autentikasi Dua Faktor

- Fitur ini adalah lapisan keamanan tambahan yang sangat penting. Saat mengaktifkan fitur ini, Anda akan diminta memasukkan kode verifikasi setiap kali login dari perangkat baru.

- Anda bisa memilih metode verifikasi menggunakan aplikasi autentikasi (seperti Google Authenticator), SMS, atau WhatsApp.