Bocoran Terbaru iOS 19! Siri Lebih Pintar, Kustomisasi Lebih Bebas, dan Fitur Baru yang Menarik!
Kamis, 13 Februari 2025 - 16:42 WIB
Sumber :
Aplikasi Maps akan mendapatkan desain baru dan fitur-fitur tambahan untuk memberikan pengalaman navigasi yang lebih baik.
- Emoji Baru
Apple akan menambahkan emoji baru untuk memperkaya ekspresi pengguna.
- Integrasi AI di Apple Music
Apple Music kemungkinan akan mendapatkan fitur rekomendasi musik yang lebih personal berkat dukungan AI.
- Fitur Magic Suggestions di Screenshot
Fitur ini akan memungkinkan pengguna melakukan berbagai tindakan pada screenshot dengan lebih mudah.