Jangan Klik! 5 Bahaya Link Penipuan yang Jarang Disadari

Hacker
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechnoInternet telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern. 

 

Namun, di balik kemudahan yang ditawarkan, dunia maya juga menyimpan berbagai ancaman. 

 

Salah satu yang paling sering terjadi adalah penyebaran link penipuan. 

Hacker

Photo :
  • unsplash.com

Sekilas, tautan ini mungkin terlihat biasa saja, tetapi jika diklik, dampaknya bisa sangat merugikan. 

 

Dari pencurian data hingga pembobolan akun, ancaman ini bisa mengincar siapa saja yang kurang waspada.

 

Para pelaku kejahatan siber semakin lihai dalam menyamarkan jebakan mereka.