Undangan Nikah Digital atau Jebakan? Kenali Modus Penipuan yang Lagi Marak
Kamis, 6 Februari 2025 - 17:30 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Begitu file ini diklik dan diinstal, data pribadi bisa langsung diakses oleh pelaku.
Jangan pernah mengunduh file APK dari sumber yang tidak jelas!
Pastikan hanya membuka undangan dari orang yang benar-benar kamu kenal.
2. Penipuan Akun Medsos Bodong
Sering mention brand di media sosial dan tiba-tiba ada akun yang menghubungi?
Bisa jadi itu adalah penipu! Mereka membuat akun palsu yang mirip dengan akun resmi suatu brand, lalu menawarkan solusi atau hadiah yang menggiurkan.
Tujuannya? Agar korban memberikan data pribadi atau mengklik link berbahaya.