Bingung Pilih DJI Mini 2 atau Mini 2 SE? Ini 5 Perbedaan Krusial yang Wajib Kamu Tahu

DJI Mini 2 SE
DJI Mini 2 SE
Sumber :
  • id,pinterest.com

"Mini 2 se itu resolusinya lebih rendah ya, dia maksimal di 2,7k. Sedangkan Mini 2 yang biasa itu resolusinya bisa 4K," jelas Arifku Channel dalam videonya. Perbedaan ini terlihat jelas dengan adanya label "4K" pada kamera DJI Mini 2 reguler.

 

Lampu Indikator

 

DJI Mini 2 reguler dilengkapi dengan lampu LED tambahan di bagian depan. Sementara pada Mini 2 SE, lampu indikator hanya terdapat di bagian belakang. Lampu depan ini berfungsi sebagai indikator visual saat terbang di malam hari.

 

Lampu ini juga akan menyala saat drone sedang diisi daya. Pada versi SE yang tidak memiliki lampu depan, pengguna hanya bisa mengandalkan lampu indikator belakang.