5 Rekomendasi Tablet Android 1 Jutaan Bikin Multitasking Lancar, Gaming Mulus
Jumat, 9 Mei 2025 - 21:14 WIB

Sumber :
- id.pinterest.com
Ditenagai CPU AllWinner A533 octa-core dan RAM 4GB, tablet Android 1 jutaan ini masih mampu menangani multitasking ringan.
Baterai 5.000 mAh cukup untuk penggunaan sehari-hari, dengan desain yang cukup kompak berkat ketebalan 8,3 mm.*