DJI Osmo Action 5 Pro Tawarkan Fitur Inovatif dengan Harga Lebih Terjangkau

DJI Osmo Action 5 Pro
DJI Osmo Action 5 Pro
Sumber :
  • id.pinterest.com

Kamera ini dilengkapi memori internal sebesar 47 GB, sehingga pengguna tetap dapat merekam meskipun tidak membawa kartu microSD.

Kamera juga mendukung penggunaan kartu microSD hingga kapasitas 1 TB.

Harga

DJI Osmo Action 5 Pro ditawarkan dengan harga Rp6 juta untuk unit kamera saja, sementara versi Creator Combo dibanderol Rp7,8 juta sudah termasuk tiga baterai dan berbagai aksesori pendukung.

"Dari segi harga ini jauh lebih menarik dibandingkan GoPro Hero 13 dan juga dari segi feature kalaupun harganya sama menurut gua ini tetap lebih menarik," tambah reviewer EstechMedia.*