5 Rekomendasi Kamera DSLR Terbaik untuk Pemula dengan Harga Terjangkau 2025

Kamera DSLR Terbaik untuk Pemula
Kamera DSLR Terbaik untuk Pemula
Sumber :
  • id.pinterest.com

Dengan material magnesium yang ringan dan kokoh, Sony Alpha A72 memiliki dimensi kompak untuk dibawa ke mana-mana.

Harga Sony Alpha A72 saat ini mulai dari Rp15.999.000.

Canon EOS 800D: Autofokus Cepat untuk Video dan Foto

Canon EOS 800D hadir dengan fitur autofokus cepat dan 11 fitur tambahan untuk berbagai kebutuhan fotografi.

Kamera ini dilengkapi sensor CMOS APS-C 24,2 megapixel dan prosesor gambar DIGIC 7 yang menghasilkan kualitas foto tajam.

Kamera ini juga memiliki layar LCD 3 inci yang bisa diputar serta fitur konektivitas wireless melalui Bluetooth dan NFC.

Canon EOS 800D dibanderol dengan harga mulai dari Rp7.125.000.*