4 Rekomendasi Tablet Android Murah Berkualitas 2025, Harga 1 hingga 2 Jutaan

Galaxy Tab A9
Galaxy Tab A9
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno – Kebutuhan akan perangkat tablet semakin meningkat di tahun 2025, baik untuk keperluan kantor, kuliah, atau penggunaan harian yang praktis.

 

Tablet kini menjadi alternatif laptop mini yang bisa dibawa ke mana saja, memudahkan pengguna untuk mengetik dan mengelola data secara mobile.

 

Berikut delapan rekomendasi tablet Android murah berkualitas dengan harga mulai Rp500 ribu hingga Rp2 jutaan yang bisa menjadi pilihan.