Rekomendasi Lima Laptop Gaming 9 Jutaan dengan RTX Siap Taklukkan Game Triple A

Axioo Pongo 725
Axioo Pongo 725
Sumber :
  • id.pinterest.com

ASUS Vivobook 16X K3605ZF: Laptop Siluman dengan RTX

ASUS Vivobook 16X K3605ZF hadir dengan desain yang mirip laptop produktivitas pada umumnya namun menyimpan kartu grafis RTX 2050 di dalamnya.

Laptop ini menggunakan prosesor Intel Core i5 12500H dengan RAM 8GB dan penyimpanan SSD 512GB M.2 NVMe.

Layarnya berukuran 16 inci dengan panel IPS dan resolusi WUXGA yang mendukung berbagai kegiatan produktivitas.

Infinix Inbook Air Pro Plus: Laptop Editing dengan Layar OLED

Infinix Inbook Air Pro Plus menjadi pilihan terbaik untuk kebutuhan editing di rentang harga 9 jutaan.

Laptop ini dilengkapi layar OLED 14 inci beresolusi 2.8K dengan color gamut mencapai 100% sRGB.