5 Vacuum Cleaner Portable 2-in-1 Terbaik untuk Penggunaan Sehari-hari, Fleksibel dan Ringkas

Vacuum Cleaner Portable (Ilustrasi)
Sumber :
  • Pinterest

5. GM Bear 1183 GMB

Selain memiliki daya hisap yang kuat, vacuum cleaner ini juga dilengkapi dengan fitur UV sterilisasi. 

Fitur ini sangat efektif dalam membunuh kuman dan bakteri yang menempel pada permukaan yang dibersihkan, sehingga rumah Vivanians menjadi lebih higienis.

Nah, diatas merupakan 5 vacuum cleaner terbaik yang direkomendasikan VIVA Techno. Silakan Vivanians bisa pilih salah satu yang sesuai dan cocok untuk kebetuhan di rumah.**