5 Rekomendasi Kulkas dan Mesin Cuci Murah Tapi Tahan Lama Berdasarkan Review Pengguna

Kulkas dan Mesin Cuci
Kulkas dan Mesin Cuci
Sumber :
  • PNGEgg

Ulasan pengguna:

“Sudah 3 tahun pakai, masih dingin stabil dan gak pernah rusak,” tulis yuliana29, Tokopedia

 

2. Sharp ES-T65MW – Mesin Cuci 2 Tabung Andal

Harga: Sekitar Rp1,5–1,7 jutaan

Kelebihan:

  • Kapasitas 6,5 kg
  • Cocok untuk rumah tangga kecil
  • Body anti karat dan hemat air